Pemilik wajib melakukan perawatan rutin dan tak pernah mengabaikannya. Bagian komponen mobil mengalami kerusakan, cukup menguras kantong anda
Tag: mesin
Tips Membersihkan Mesin Mobil Biar Tahan Lama
Membersihkan mesin mobil masa kini memang gampang dan susah. Susah karena ruang mesin mobil sangat padat. Mesin berisi dengan peralatan dan komponen pendukung kerja mesin utama. Kabel, selang, pipa, dan tabung membuat isi mesin semakin rumit. Ada alasan mengapa Anda harus tahu cara membersihkan mesin mobil.